STRATEGI FAMILIRIZATION TRIP OLEH DINAS PARIWISATA DAN KEBUDAYAAN DKI JAKARTA DALAM PENGENALAN MUSEUM TEKSTIL TERHADAP WISATAWAN MANCANEGARA

Sylvia Desianty

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa bagaimana strategi Familirization Trip (Famtrip) dilakukan, hasil dari strategi Famtrip dan juga hambatan yang terjadi di dalam Famtrip tersebut. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif dengan menggunakan Nine Steps of Public Relations oleh Ronald D. Smith untuk menganalisa strategi dan wawancara dan juga analisis data dalam menemukan hasil dan hambatan. Hasil dari penelitian ini adalah selama Famtrip ini sudah berhasil dilaksanakan dengan baik namun belum memberikan dampak yang signifikan terhadap peningkatan wisatawan mancanegara ke Museum Tekstil Jakarta karena terdapat hambatan dalam perencanaan, pelaksanaan, hingga pelaporan. Oleh karena itu, penelitian ini diharapkan dapat menjadi bahan evaluasi bagi Dinas Pariwisata dan Kebudayaan DKI Jakarta dalam memperkenalkan Musem Tekstil Jakarta kepada wisatawan mancanegara.

Full Text:

PDF

References


Ardianto, E. (2014). Metode Penelitian Untuk Public Relations. Simbiosa Rekatama Media.

Babo, J. P. (2016). Peranan Dinas Pariwisata dan Ekoknomi Kreatif Dalam Mengelola Wisata Pantai Kabupaten Banggai Laut. Jurnal Eksekutif, 1(7).

Butterick, K. (2014). Pengantar Public Relations Teori dan Praktik. PT. Raja Grafindo Persada.

Effendy, O. . (2009). Human Relations & Public Relations. Mandar Maju.

Jakarta Tourism. (2015). Jakarta Tourism. http://jakarta-tourism.go.id/2015/general-information?language=id

Kriyantono, R. (2006). Teknik Praktis Riset Komunikasi. Kencana Prenada Media Group.

Kurniardi. (2015). Kempar Gencarkan “Fam Trip.” Beritasatu.Com. http://www.beritasatu.com/destinasi/322815-kempar-gencarkan-fam- trip.html

Lexy J. Moleong, D. M. A. (2019). Metodologi Penelitian Kualitatif (Edisi Revisi). PT. Remaja Rosda Karya. https://doi.org/10.1016/j.carbpol.2013.02.055

Museum Tekstil Jakarta. (2013). No Title.

Prakoso, J. (2017). Fam Trip Strategi Kemenpar Untuk Promosi Wisata Indonesia. Traveldetik.Com.

Ruslan, R. (2008). Kiat dan Strategi Kampanye Public Relation. Raja Grafindo Persada.




DOI: https://doi.org/10.47007/jkomu.v17i02.242

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


View My Stats