POLITIK KOMUNIKASI MEDIA INTERNET: DIMENSI LOKAL, NASIONAL, DAN GLOBAL
Abstract
Abstrak
Tulisan ini membahas perkembangan industri media Internet pada tataran lokal, regional, dan global. Beberapa aspek yang dikaji mencakup aspek ekonomi, politik, legal. Termasuk juga peran para pelaku komunikasi yang berkaitan dengan media Internet dan konten penyajian media Internet di berbagai belahan dunia terutama kawasan Asia. Di kawasan ini, industri media Internet masih didominasi kondisi transisi dari negara-negara totaliter ke arah perkembangan kehidupan demokrasi. Beberapa aspek hukum yang menjadi sorotan adalah Perselisihan dalam bisnis Internet, Etika jurnalisme dalam Era Web, Peraturan di tingkat nasional, Peraturan di tingkat global, Regulasi Internet di China, Regulasi Internet di Singapura. Sedangkan pembahasan Politik media Internet melihat peran Politik pemerintah, politik dewan legislatif, yudikatif, Politik bisnis perusahaan, dan kepentingan publik dalam media Internet. Kawasan Asia umumnya masih mengalami penyensoran ketat konten Internet seperti di negara-negara China, Taiwan, Tibet, Malaysia dan Singapura, Myanmar, Arab Saudi, Iran, Syiria, Tunisia, dan Egypt.
Kata Kunci: Politik Komunikasi, Internet, Demokrasi
Full Text:
PDFReferences
Daftar Pustaka
Bucy, Eric P. Living in the Information Age: A New
Media Reader. Wadsworth, Toronto, 2002.
Chiao, Christine: “Internet Controls Not Just About Blocking
Sites”, Asia Media, Monday, September 12,
Dahlan, Alwi, “Kumpulan Materi Perkuliahan: Politik Komunikasi dan Globalisasi”, Postgraduate Communication Science, University of Indonesia, Jakarta, 2006.
Giles, Bob, “Journalism in the Era of the Web”, Publisher of Nieman Reports, Nieman Foundation for Journalism, Harvard University, New York, 2005.
Griffin, Michelle, “Popular blog has serious clout, Boing Boing is more than just a diversion”, The Age, Sunday, April
, 2006.
Hou, Chua Hian, “Blocked Out of Their Own Blogs”.
The Straits imes, Friday, July 22, 2005.
Kammerer, Peter, “Heirs of the Blog”, South China Morning Post, Saturday, April 8, 2006.
Lwee, Melissa, “Nude Blog Photos Draw Foreign Attention”, The Straits Times, Wednesday, June 15, 2005.
South China Morning Post, “Survey Finds 14 percent of World's Adults Use Internet: comScore Networks introduces World Metrix global survey, finds Google and Yahoo are 'neck and neck' among worldwide audiences” Tuesday, May 9, 2006.
Stiglitz, Josep E, “Globalization and Its Discontents”,
Penguin Books, England, 2002.
Straubhaar, Joseph; LaRose, Robert, “Media Now: Understanding Media, Culture, and Technology”, Thomson Wadsworth, Belmont USA, 2006.
Taipei Times, “Singapore, Malaysia Warn Bloggers; Bloggers beware. Big Brother is watching. Monday, September 19, 2005.
The Age, “Internet gains trust as news source: Globescan poll shows blogging acks widespread exposure”. Wednesday, May 3, 2006.
Ying, Yeo Ying, “Blogs Go Corporate”, The Straits Times, Sunday, October 2, 2005.
Zittrain, Jonathan, Edelman, Benjamin, “Documentation of Internet Filtering Worldwide”, Berkman Center for Internet & Society, Harvard Law School, New York, 2005.
DOI: https://doi.org/10.47007/jkomu.v5i2.63
Refbacks
- There are currently no refbacks.
View My Stats