DAMPAK TAYANGAN FILM DI TELEVISI TERHADAP PERILAKU ANAK

Sri Desti

Abstract


Abstrak

Tulisan ini coba mengulas dampak tayangan film televisi terhadap perilaku anak. Namun tulisan ini pada akhirnya menyimpulkan bahwa banyaknya anggapan bahwa media televisi merupakan penyebab tindak kekerasan dan pemerkosaan adalah kurang tepat. Diakui sisi buruk televisi, namun media ini dapat juga menjadi sahabat yang berguna dalam memberi pengetahuan dan ketrampilan, serta hiburan yang bermanfaat.

 

Kata Kunci: Tayangan Televisi,  Media Massa Elektronik, Perilaku Anak


Full Text:

PDF

References


Daftar Pustaka

Comstock, G, “Television and Human Behavior”, Colombia University Press, New York, 1978.

Depari , Edward, Jurnal Nomor 7. dan 8, SKI, 1995.

Greenberg, Bradley, S, Mass Comunication and Social Behavior Worisley Publishing Company, California, 1978.

Sadiman, Arief. S., Media Pendidikan, Rajawali, Jakarta 1986.

Sarwono, Sarlito, Wirawan, “Pengaruh Televisi Pada Perilaku”, Komunika, Nomor 1 tahun V, Jakarta, 1984.

Sears, David, O, et.al (Terjemahan Michael Adryanto), “Psikologi Sosial”, Airlangga, Jakarta, 1991.

Sobur, Alex, “Anak Masa Depan”, Angkasa, Bandung, 1986.

Widjaja, A. W, “Ilmu Komunikasi”, Pengantar Studi, Bina Aksar, Jakarta, 1987.

Wright, R, Charles, (Terjemahan Jalaludin Rakhmat), “Sosiologi Komunikasi Massa”, Remaja Rosdakarya, Bandung, 1988.

Yatim, Danny, “Televisi Kekerasan dan Pelecehan”, Gramedia, Jakarta, 1993.




DOI: https://doi.org/10.47007/jkomu.v2i1.11

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


View My Stats